Kalimat yang menggunakan kata DON'T THINK diterjemahkan terbalik ke dalam bahasa Indonesia.
Contoh:
1. I think he is diligent = Saya kira dia rajin
2. I don't think he is diligent = Saya kira dia tidak rajin.
Sehingga, I don't think artinya tetap saya kira, dan penyangkalan dialihkan ke "tidak rajin".
Bandingkan kalimat berikut ini :
1. I don't think you are lazy = Saya kira kamu tidak malas
2. I don't understand what you mean = Saya tidak mengerti apa yang
kamu maksudkan.
I don't think = saya kira
I don't understand = Saya tidak mengerti
Tidak ada komentar:
Posting Komentar